Cara Remote Dekstop dengan Chrome Dekstop Remote di Android

Oke sudah lama sekali saya tidak posting lagi ya, sekarang lagi banyak tugas mohon dimaklumi ya.....

oke sekarang kita akan membahas cara Remote dekstop dengan Chrome Remote Dekstop dari PC ke Android. dan kali ini kalian harus siapkan Aplikasi Chrome Remote dekstop di PC maupun di Android .... dan jangan lupa harus tersambung ke internet.......

oke langsung saja kita mulai tutorialnya ya..............

 Pertama kalian buka google chrome kalian dan ketikkan di address "chrome://apps" dan seperti digambar akan muncul tampilan seperti dibawah ini. dan klik Chrome Remote Dekstop , jika tidak ada silahkan unduh dulu di Webstore....


Setelah di klik akan muncul seperti dibawah ini, kalian klik yang My computer > get started.


Selanjutnya tiba - tiba kalian akan diminta untuk login, kalian login saja dulu dengan akun google kalian masing - masing.....


 Selanjutnya akan ada tampilan seperti dibawah ini, kalian pilih allow untuk menyetujuinya......

selanjutnya kalian buka Chrome Remote Dekstop dan pilih "enable remote connections"


Selanjutnya kalian diminta untuk memasang Chrome Remote Dekstop Host Installer kalian pilih "Accept and Install"


Dan kita lihat dibawah ada proses pendownloadan. tunggu sampai selesai dan pasang instalan tersebut.....


Jika sudah di memulai pemasangan tunggu sebentar


Selanjutnya jika sudah selesai kalian pindah lagi ke Chrome Remote Dekstop dan kalian isikan pin dengan ketentuan minimal 6 huruf/angka. dan kalian pilih OK......


Tunggu sebentar dan akan muncul seperti dibawah ini. Di my Computer sudah menjadi Asus-PC. dan itu menandakan bahwa Computer anda siap di remote....


Selanjutnya kalian buka android kalian dan pastikan sudah terpasang Aplikasi Chrome Remote Dekstop bisa diunduh di Playstore


Jika sudah terbuka, pilih klik 3 garis yang saya kotakkan...


 Selanjutnya kalian masukkan akun yang kalian gunakan untuk login di Chrome Remote Dekstop di PC tadi....
harus satu akun kalau tidak, tidak bisa diremote............



Jika sudah pasti muncul nama PC kita di tampilan Chrome Remote Dekstop. jika belum kalian refresh saja. selanjutnya kalian tekan Nama PC yang akan diremote. karena kali ini kita akan meremote Asus-PC maka yang kita pencet yang asus-pc.....


 Tunggu Sebentar


Masukkan PIN yang tadi diminta dengan ketentuan 6 angka/huruf saat login di Chrome Remote Dekstop di PC.dan klik sambungkan.....



Dan kita lihat sudah tampil di Android kita tampilan Background PC saya maka sudah berhasil......

Jika masih belum percaya kalian baca saya dibawah PC nya sedang terhubung dengan pengguna akun google tadi yang adalah akun google kita.....


Maka berakhir sudah tutorial dari saya mohon dimaafkan jika salah ketik atau kurang jelas....

Saran, Pertanyaan dan kritik kami terima. silahkan comment aja ya............

Semoga tutorial kali ini bisa bermanfaat dan bisa kalian pahami....

See you in the next post............
Previous
Next Post »